“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya adalah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang.Sungguh pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda kebesaran Allah bagi kaum yang berpikir."
Ar-Ruum ayat 21
Pasangan Mempelai
Assalamu’alaikum Wr. Wb. Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta’ala, insyaaAllah kami akan menyelenggarakan acara pesta pernikahan kami :
Yusi Yureski
Putri Kedua dari Bapak Zulkifli (Alm) & Ibu Yurnida
Berawal ketemu di rumah saudara pergi lebaran idul Fitri 2023 di kampung tercinta, saling tatap. dan kenalan.
Lamaran
Akhir tahun 2023 berkomitmen untuk serius dan berikrar janji ke pelaminan
Menikah
Awal tahun 2024 datang kerumah beserta ortu, dan meminang pujaan hati, hingga di
tetap kan hari berlangsung nya pernikahan kami tanggal 10 Mei 2024
Kirim Hadiah
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.
Silahkan transfer ke rekening a.n Eki Asmara Putra